Sebelumnya... Hari mulai gelap, restoran pun mulai sepi. Gil Ja menyuruh Chorim dan So Young istirahat. Pas lagi istirahat, Gil Ja dan Chorim membicarakan Roo Na. Gil Ja heran, kenapa Roo Na tidak bisa semanin Roo Bi. Roo Na selalu membuat masalah. Tidak ada hal baik yang dilakukan Roo Na. Chorim pun membela Roo Na. Gil Ja lantas memijiti kakinya yang terasa pegal. Melihat itu, Chorim pun mendekati Gil Ja dan membahas Gil Ja yang sudah membesarkan Roo Bi dan Roo Na seorang diri. Gil Ja pun berkata, kalau Chorim bertanggung jawab atas kesengsaraannya. Wajah Chorim seketika berubah serius. Ia bertanya, apa Gil Ja sungguh2. āKau sudah tua dan memijat paha ayam setiap hari. Bagaimana aku tidak khawatir.ā Jawab Gil Ja. Chorim pun tertawa, lalu berkata kalau Gil Ja juga melakukan hal yang sama dengannya. Roo Na lagi bersenang-senang di klub sama si āOppaā dan teman wanitanya. Sedangkan Roo Bi masih di kantor. Ia malu sendiri teringat dirinya yang salah tingkah d...